Kamis, 24 Juli 2014

Rela

rela korbankan hidupmu untuk orang lain, tidak menjamin orang itu rela korbankan hidupnya untukmu. jika kau mencoba percaya, jangan hanya percaya dengan apa yang kamu lihat, jangan hanya percaya dengan apa yang kamu dengar, ataupun jangan hanya percaya dengan aoa yang kamu ingin pikir. perhatikan segalanya, dengarkan, lihat dan pertimbangkan. mengambil keputusan itu tidak mudah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar